Sabtu, 10 Agustus 2013

kehilangan

Apalah arti sebuah kehilangan bagi kalian? Kehilangan seseorang yang teramat disayang. Pasti itu sangatlah tidak mengenakan apalagi jika telah banyak waktu yang kita habiskan dengan orang tersebut.
Mungkin bagi kalian yang pernah merasakan kehilangan sangat amat mengerti bagaimana rasanya. Rasanya seperti tertusuk pisau tepat diulu hati, sangat sangat menyakitkan.
Namun kehidupan ini ada dari ketiadaan dan akan berakhir pula dengan ketiadaan.Maka akan merasakan pula kehilangan orang tercinta. Orang yang sangat berarti dan banyak berjasa untuk kita. Karena itulah bagi kalian yang masih dikekelingi orang tersayang, sayangilah mereka seperti merka sayang padamu jangan kecewakan mereka yang menyayangimu karena disaat ia menghilang engkau baru akan merasakan bagaimana sakitnya.

Sabtu, 10 Desember 2011

Lirik Lagu Lenka - The Show

I’m just a little bit caught in the middle
Life is a maze and love is a riddle
i don’t know where to go, can’t do it alone
I’ve tried, and i don’t know why…
Slow it down, make it stop
Or else my heart is going to pop
‘Cause it’s too much, yeah it’s a lot
To be something i’m not
I’m a fool out of love
‘Cause i just can’t get enough…
I’m just a little bit caught in the middle
Life is a maze and love is a riddle
i don’t know where to go, can’t do it alone
I’ve tried, and i don’t know why
I’m just a little girl lost in the moment
I’m so scared but i don’t show it
I can’t figure it out, it’s bringing me down
I know i’ve got to let it go…
And just enjoy the show
The sun is hot in the sky
Just like a giant spotlight
The people follow the signs
And synchronise in time
It’s a joke, nobody knows
They’ve got a ticket to the show….
(i want my money back, just enjoy the show)

Jumat, 09 Desember 2011

kisah ku

Saat kau ada aku lemah
Saat kau tak ada aku pun lemah
Entah apa yang harus aku lakukan
Aku bingung
Pada siapa aku mengadu
Aku tak tau apa yang harus aku lakukan
Aku sangat lemah tanpanya
Dia sudah menjadi bagian dari hidupku
Saat ia ada aku benci
Saat ia tak ada aku rindu
Apakah aku sedang jatuh cinta?
Oh Tuhan
Inikah yang dinamakan cinta?
Baru kali ini aku rasakan yang namanya cinta
Semoga engkau bukanlah cinta sesaatku
Dan kita bisa selalu bersama selamanya

Selasa, 06 Desember 2011

Lirik lagu Ya Aku J-Rocks

Lirik Lagu J-Rocks Ya Aku Lyrics
kalau kamu tanya aku siapa cowok paling tampan, ya aku
kalau kamu tanya aku siapa cowok paling baik, ya aku
kalau kamu tanya aku siapa lelaki yang paling mencintaimu
sudah pasti jawabannya tidak lain tidak bukan ya aku
*courtesy of LirikLaguIndonesia.net
kalau kamu tanya aku siapa cewek paling cantik, ya kamu
kalau kamu tanya aku siapa cewek paling baik, ya kamu
kalau kamu tanya aku apa aku cinta dan sayang kepada dirimu
sudah pasti akan ku jawab dengan ucapkan ”i love you”
tak mungkin ku akan bisa mencari-cari lagi yang lainnya
sudah cukup bagiku hanya engkaulah satu-satunya hei cinta
percayalah padaku janganlah engkau ragu kepadaku
kan ku ajak engkau untuk menjelajahi alam bercinta
tak mungkin ku akan bisa mencari-cari lagi yang lainnya
sudah cukup bagiku hanya engkaulah satu-satunya hei cinta
percayalah padaku janganlah engkau ragu kepadaku
kan ku ajak engkau untuk menjelajahi rasa bercinta
kan ku ajak kau tuk menikmati indahnya cinta
kan ku ajak engkau untuk menjelajahi alam bercinta



10 tips sederhana selamatkan bumi anda


Zaman sekarang ini memang sedang mengalami global warming oleh karena itu untuk mengurangi akibat dari global warming ini cobalah untuk menghemat energi dan ini merupakan sebagian kecil cara untuk mengatasi global warming
Selamat membaca
1. Gunakan bola lampu jenis flurosen alias Fluorescent Lights (CFLs).
Lampu ini memang lebih mahal ketimbang lampu bohlam biasa. Tapi daya tahannya 10 kali lipat lebih lama dan yang pasti lebih hemat energi. Ini bukan iklan. Studi membuktikan bila lampu CFL menyerap energi 75 persen lebih sedikit daripada nola lampu kuning terang benderang biasa. Dalam setahun CFL mampu mengurangi produksi karbon dioksida hingga 500 pon. Ini setara dengan polusi yang dihasilkan 17 mobil di jalan raya selama satu tahun!
2. Hemat listrik di rumah.
Petuah klasik yang tak pernah ketinggalan zaman. Justru kian lama petuah ini kian dibutuhkan realisasinya, bukan sekadar teori. Padamkan lampu di siang hari. Matikan AC saat ruangan tak dihuni. Asal tahu saja rata-rata setiap rumah menghasilkan emisi gas rumah kaca dua kali lipat dari yang diproduksi sebuah mobil. Jadi jangan karena tidak mengeluarkan asap hitam dari knalpot mobil Anda maka Anda sudah merasa sebagai pahlawan lingkungan.
3. Jangan Gunakan plastik.
Sebisa mungkin hindari pemakaian plastik. Tas plastik memang banyak dipakai pasar swalayan maupun tradisional dalam mengemas belanjaan. Ada baiknya kita membawa tas kain atau kertas sendiri dari rumah dan menolak dengan halus tas plastik dari penjual. Mengapa? Plastik bukan bahan yang dapat hancur dengan sendirinya di pembuangan sampah. Sejumlah kandungan dalam bahan tersebut justru merusak kesuburan hayati tanah.
4. Maksimalkan penggunaan komputer.
Memang di era kini sudah jarang orang berkirim surat melalui pos. Tapi jangan salah, masih banyak perkantoran maupun pribadi yang lebih suka menyimpan dokumen atau surat-surat secara tradisional, yakni dengan dicetak di atas kertas. Memang ada beberapa surat berharga yang tak bias tergantikan dengan surat elektronik. Namun selama sebuah dokumen dapat disimpan secara elektronik di komputer, usahakan lakukan itu. Asal tahu saja, kertas yang kita pakai telah sukses menggunduli hutan akibat perusahaan kertas telah menebang pohon-pohon sebagai bahan dasarnya.
5. Beli produk lokal.
Hentikan membeli produk pangan impor. Dengan mengonsumsi apa yang ada di dekat kita, maka kita berperan dalam mengurangi polusi dan pemborosan energi. Mengapa harus mengimpor daging sapi dari Australia jika sapi lokal tak kalah lezatnya. Bayangkan berapa energi dihasbiskan dan polusi dihasilkan dari sekadar mendatangkan sosis Eropa atau keju Belanda ke meja makan Anda. Sebagai informasi, anggur dari Napa Valley harus mengarungi jarak sejauh 2.143 mil demi berada di pasar swalayan Chicago .
6. Praktikan prinsip 3 R
Reduce, Reuse, Recycle. Kurangi konsumsi, gunakan kembali barang bekas yang masih bisa dimanfaatkan, dan daur ulang bahan tertentu. Mengucapkannya memang mudah, tapi tidak menjalankannya. Hanya sekali memulai, kita akan terbiasa.
7. Pelan-pelan singkirkan energi tak terbarukan.
Agak sulit memang jika tak didukung dengan ketersediaan produk dan infrastruktur. Tapi bukan berarti tak mungkin. Kalau ada pilihan dimana kita bias menikmati listrik dengan sumber sinar matahatri atau angin, mengapa tidak? Lebih bersih dan hemat energi.
8. Bunuh produk penghisap listrik
Tanpa disadari, kita terus menerus membeli dan mengngunakan produk yang menghamburkan energi. Televisi (TV) adalah salah satunya. Tanpa sadar sebuah keluarga kerap menyalakan TV tanpa henti 24 jam walau tidak ditonton. Begitu juga komputer, DVD player dan charger ponsel yang terus terhubung ke colokan listrik.
9. Kurangi pemakaian bahan kimia.
Bahan kimia bukanlah bahan alami. Seperti bahan buatan lainnya, bahan ini tak dapat lebur dengan sendirinya dan meninggalkan efek buruk pada kehidupan. Pestisida, obat nyamuk dan sejumlah bahan pembersih ruangan mengandung aneka komponen kimia yang tanpa sadar ikut kita hirup seumur hidup kita. Bahkan pangan sayur dan buah pun ikut membawanya ke dalam tubuh kita. Cara mengatasinya? Maksimalkan konsumsi bahan-bahan alami, termasuk sayuran organik.
10. Hijaukan rumah Anda!
Banyak di antara kita yang mengaku cinta lingkungan, cinta penghijauan, namun faktanya nyaris tak pernah menanam apapun di halaman rumahnya. Jika Anda tak punya halaman rumah. Setidaknya usahakan Anda memberi kesempatan bagi tumbuhan untuk hidup di sekitar. Tanaman gantung atau hidroponik cukup membantu bagi Anda yang tinggal di apartemen, rumah susun atau kos.
 Terima kasih telah membaca artikel saya, semoga bisa bermanfaat

Kata-kata Bijak

Melihatlah ke depan
karena kita hidup untuk menjalani masa depan bukan masa lalu

Janganlah kau berkeluh kesah karena itu takkan membuat sesuatu menjadi lebih baik
Tapi lihatlah kedepan untuk menjadi lebih bai dari sebelumnya

Jadikanlah kegagalan itu sebagai keberhasilan yang tertunda

Ingatlah kepedihan yang pernah kita alami
Karena kelak itu akan menjadi kita untuk pintar bersyukur

Janganlah kamu berburuk sangka pada orang lain
Karena kamu tak tahu apa yang sebenarnya terjadi

Salah satu jalan kesuksesan yaitu orang yang bisa menerima kritikan dari orang lain bukan yang menghindar dari kritikan seseorang

Berpikirlah yang jernih, jangan memutuskan suatu persoalan dengan hati yang panas
Karena itu takkan bisa memecahkan masalah namun hanya bisa menambah masalah

Jadikanlah pengalaman sebagai guru yang terbaik bagimu

Janganlah kau sia-siakan orang yang ada di sekitarmu
Karena jika kau berpisah dengannya kau akan menyesal seumur hidupmu

Bahagiakanlah orang yang ada disekitarmu dan buatlah mereka bangga sebelum semuanya berakhir

Bagikanlah senyuman pada setiap orang dan janganlah bagikan kesedihan untuk orang lain

Disaan kamu tertawa, sesungguhnya kamu tertawa bersama orang lain
Namun saat kamu menangis sesungguhnya kamu sedang menangis sendirian
Oleh karenanya bagikanlah senyum kebahagiaan kepada orang lain

Kesedihan takkan membuat sueu permasalahan menjadi selesai
Tapi masalah akan selesai ketika kita coba untuk tegar menghadapinya

Ayah dan Ibu

Sahabat adalah teman yang selalu ada dekat dengan kita.
Sahabat membuat kita berarti, dan sahabat yang paling setia tak lain adalah orang tua kita.
Ya, sedari kecil kita dibesarkan oleh mereka, tanpanya kita bukanlah apa-apa

Orangtua yang selalu ada untuk kita, peranan mereka sangat penting untuk kehidupan kita
Tahukah kamu....
Ayah nmerupakan orang pertama yang mengerutkan keningnya ketika kita meminta sesuatu
Ibu orang pertama yang menghawatirkan kita saat kita tak ada di rumah

Sungguh besar perhatian mereka terhadap kita, lalu apa balasan kita untuk mereka?
Pernahakah kamu berpikir untuk bisa membalas jasa-jasanya?
Lalu mengapa sebagian orang lebih mementingkan orang lain dibanding orang tuanya

Karena nya mulailah perbarui sikap kita untuk bisa menjadi lebih baik
Cobalah untuk bisa menjadi kebanggan untuk orang-orang sekitar kita
Terutama orang tua kita
Karena mereka adalah orang pertama yang bahagia melihat kita sukses

Dan janganlah sekali-kali kamu melupakan jasa-jasanya
Bersyukurlah kalian karena mempunyai orang tua sebaik mereka